Manfaat Baby Oil Untuk Wajah dan Kecantikan

Baby oil merupakan salah satu produk wajib yang dimiliki oleh Ibu yang memiliki bayi. Baby oil umumnya digunakan untuk melembutkan kulit bayi dan menghindari kulit bayi lecet dan bahkan bisa luka. Hal ini karena kulit bayi sangat sensitif dan lembut sekali.


Selain dimanfaatkan untuk hal diatas, tentu baby oil juga bisa dimanfaatkan secara maksimal untuk kesehatan kulit, wajah, dan kecantikan. Penggunaannya sangat mudah sekali tentu untuk pengobatan luar olesan atau baluran. apa saja manfaatnya? berikut ini :
  • Pembersih make up
  • Pelembab kulit wajah
  • Pelembab bibir
  • Menggantikan krim pencukur
  • Mengatasi Dark Circle
  • Menebalkan alis
  • Melembabkan kuku

Itulah manfat dari baby oil yang kini diakui sebagai salah satu trik untuk menyehatkan kulit, wajah, dan kecantikan.

Untuk lebih jelasnya bisa dilihat dalam video ini berikut ini. Semoga bermanfaat.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Manfaat Baby Oil Untuk Wajah dan Kecantikan"

Post a Comment