Daun miana adalah salah satu daun herbal yang sangat terkenal akan khasiatnya. Umumnya ditanama di halaman rumah sebagai tanaman hias.
Daun miana sendiri memiliki nama ilmiah Coleus Scutellarioides, tanaman yang tumbuh pada ketinggian 1500 meter di atas permukaan laut. Tetapi sekarang daun Miana juga dapat dikembangkan di dataran rendah, misalnya. Di sawah dan di daerah perumahan di daerah perkotaan, membuatnya lebih mudah dimanfaatkan.
Manfaat Daun Miana antara lain :
- Mengobati Wasir
- Mengobati bisul
- Mengurangi Deman
- Mengobati gejalan Batu
- Mengatasi gangguan menstruasi
Selain dari yang diatas, daun miana masih banyak manfaatnya. Lebih lengkapnya bisa lihat dalam video berikut ini:
Belum ada tanggapan untuk "Manfaat Daun Miana"
Post a Comment